JAKARTA
- Menteri
Perekonomian Chatib Basri mengklaim, perekonomian Indonesia hingga saat
ini masih stabil. Meski kondisi ekonomi Indonesia masih dipengaruhi oleh
pelemahan ekonomi global dan regional.
Analisa :
Sejak
Agustus 2013 dari respon semua kebijakan yang telah dirilis menghasilkan hasil
yang positif. Mulai terdapat tanda-tanda stabilisasi keuangan sebagai respons
dari kebijakan pemerintah. Baik dari sisi inflasi, nilai tukar, kondisi pasar
modal, dan indikator makro lainnya. Namun, mengenai masalah perekonomian
indonesia yang masih dipengaruhi oleh ekonomi global dan regional, hal ini yang
harus pemerintah waspadahi terhadap resiko dari kondisi ekonomi global dan
regional yang tidak menentu.
Sumber :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar